Mengenal Sejarah Motif Buketan Oey Soe Tjoen

Motif buketan merupakan salah satu karya Oey Soe Tjoen yang paling melegenda. Sejak usaha batiknya dirintis pada 1925 dan bertahan hingga satu abad kemudian di tangan generasi ketiga, motif ini selalu menjadi produk unggulan. Menariknya, tidak banyak yang mengetahui bahwa…
